"Ini jadi battle paling gemas, sama-sama punya karakter," puji coach Nino.
Baca Juga: Mengintip Gaya Berjoget Isyana Sarasvati di The Voice Indonesia 2019
Bukan hal mudah bagi coach Titi DJ menentukan pilihannya. Namun Sang Dewi ini akhirnya memilih Aya, lady rocker di timnya tersebut.
Meski harus tersingkir, Sakthi bersyukur dan berterima kasih pada coach Titi DJ. Ia telah diberikan kesempatan mencicipi panggung The Voice Indonesia 2019.