Denada hingga Dewi Gita Optimis Team Boy Jadi Juara The Next Boy/Girl Band

Miftahul Khoiriyah, Jurnalis
Senin 05 Februari 2018 17:49 WIB
Juri The Next Boy/Girls Band Indonesia (Foto: Ria/Okezone)
Share :

Seperti diketahui, team boy berhasil menang dalam ajang pencarian bakat The Next Boy/Girl Band season 1. Kali ini mereka pun tengah mewarnai dunia musik Indonesia dengan nama B Force.

Tak hanya Denada, Dewi Gita juga yakin keterlibatannya di The Next Boy/Girl Band tidak akan membuat kecewa. Ia merasa bertanggung jawab penuu atas kemenangan B Force pada tahun lalu.

"Pastinya. Harusnya. Jangan sampai saya di sini bebani. Harus tetap menang harus tetap jadi juara," tutur ibu satu orang anak ini.

Dewi Gita memang terlibat sebagai juri team boy di The Next Boy/Girl Band season 2. Ia menggantikan sang suami, Armand Maulana di tim yang sama. Selaim Armand, posisi Widi Mulia juga diganti Vidi Aldiano sebagai juri dari team girl.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya