BNN: Semoga Tessy Dapat Direhabilitasi, Bukan Dipenjara

Dwiyasista, Jurnalis
Senin 10 November 2014 07:21 WIB
BNN: Semoga Tessy dapat direhabilitasi, bukan dipenjara (Foto: Bram)
Share :

JAKARTA - Badan Narkotika Nasional (BNN) turut mengomentari tertangkapnya komedian Tessy saat menggunakan narkoba, belum lama ini. Mereka berharap, Tessy dapat direhabilitasi, bukan dipenjara.

Meski mengaku belum mengetahui kelanjutan kasus tersebut, Dik Dik Kusnaidi, Kasubdit Lingkungan Kerja dan Masyarakat BNN, menilai Tessy layak direhabilitasi.

"Tessy ditangkap oleh Direktorat Narkoba, kami dari pihak BNN belum mengetahui kelanjutan kasus Tessy," ujar Dik Dik Kusnaidi, saat ditemui Okezone di Kebon Siri, Jakarta Pusat.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya