Selain itu, Raffi juga memberikan dukungan moril agar Pak Tarno tetap semangat menjalani kesehariannya. Ia bahkan membantu Pak Tarno berdiri dan mencoba berjalan dari kursi rodanya.
"Pak Tarno, semangat ya," tambah Raffi, memberikan dorongan semangat bagi pesulap yang dikenal luas oleh masyarakat tersebut.