Aktor bernama asli Hambara Manda tersebut pun mendapat titik terang dari perkaranya, dan berusaha melaporkan hal itu secepatnya.
Adapun tujuan dari Yama Carlos menempuh jalur hukum, yakni agar Marco bisa segera kembali ke pelukannya.
"Tujuan kami yakni Marco bisa kembali kepada ayahnya, selambat-lambatnya bulan ini, karena bulan Juni sudah masuk sekolah," timpal kuasa hukum Yama Carlos, Arjana Bagaskara.
(aln)