Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Film yang Rugi Besar di Box Office Sepanjang 2022

Claudia Noventa , Jurnalis-Rabu, 04 Januari 2023 |14:55 WIB
5 Film yang Rugi Besar di Box Office Sepanjang 2022
Film Amsterdam. (Foto: IMDB)
A
A
A

JAKARTA - Setelah dua tahun terhenti karena pandemi Covid-19, tahun 2022 dunia perfilman kembali bergeliat dengan menampilkan film-film yang mampu menembus box office.

Film 'Top Gun: Maverick' mampu memecahkan rekor box office, sedangkan film 'Elvis' unggul untuk film biografi musikal, serta film 'Nope' teratas untuk kategori film horor.

Namun, setiap kesuksesan pasti juga ada kegagalan seperti beberapa film yang akan diulas Okezone, seperti dikutip dari thenationalnews, Rabu (4/1/2022).

1. Film "Amsterdam"

Film Amsterdam (Foto: IMDB)

Film "Amsterdam" terlihat memiliki semua yang dibutuhkan untuk kesuksesan komersial yang besar. Dipimpin Christian Bale, Margot Robbie, dan John David Washington, Amsterdam punya banyak momentum saat perilisannya pada Oktober lalu.

BACA JUGA:Kondisi Indra Bekti Semakin Baik, Indy Barends: Terima Kasih Sudah Tepati Janji

Sayangnya, film tersebut malah gagal total dengan mendapatkan review jelek dan hanya meraup USD31,2 juta (Rp484,8 miliar) dari penayangannya di bioskop. Padahal, biaya pembuatan film tersebut mencapai USD80 juta (Rp1,2 triliun).

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement