Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Nathalie Holscher Titip Pesan Ini untuk Putri Delina Usai Dikabarkan Berseteru

Santi Florensia Sitorus , Jurnalis-Selasa, 28 Juni 2022 |09:07 WIB
Nathalie Holscher Titip Pesan Ini untuk Putri Delina Usai Dikabarkan Berseteru
Nathalie Holscher dan Putri Delina. (Foto: Instagram@nathalieholscher)
A
A
A

Di akhir keterangan, Nathalie meminta kepada Putri agar memaklumi kesalahannya di masa lalu.

"Kalau bunda ada salah tinggal ngomong, jadi kita saling gitu. Tapi masih banyak belajar karakter masing-masing," kata dia.

Seperti diketahui, belakangan hubungan Putri Delina dengan ibu tirinya, Nathalie Holscher dikabarkan sedang kurang harmonis.

Hal itu bermula ketika Putri dengan terang-terangan mengungkapkan kekecewaannya pada Nathalie Holscher yang tak pernah minta maaf padanya usai kabur dari rumah di kanal YouTube milik Maia Estianty pada 22 Juni lalu.

(FLO)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement