Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Komnas Perlindungan Anak Siap Jadi Saksi Persidangan Hak Perwalian Gala Sky

Lintang Tribuana , Jurnalis-Sabtu, 15 Januari 2022 |19:01 WIB
Komnas Perlindungan Anak Siap Jadi Saksi Persidangan Hak Perwalian Gala Sky
Komnas PA (Foto: Lintang/MPI)
A
A
A

JAKARTA - Komisi Nasional Perlindungan Anak (Komnas PA) beberapa waktu lalu sempat mengunjungi kediaman keluarga Faisal untuk melihat kondisi Gala Sky. Dari visitasi tersebut, pihak mereka melihat bocah satu tahun itu nyaman tinggal di lingkungannya saat ini.

Setelah melakukan kunjungan, Arist Merdeka Sirait, Ketua Komnas PA, mengaku siap terlibat dalam sidang perwalian hak asuh Gala, sebagai saksi ahli maupun saksi fakta.

Baca Juga:

Rumah Donasi Gala Sky Batal Disita, Haji Faisal: Alhamdulillah

Kesimpulan Komnas PA, Gala Sky Nyaman Tinggal di Bersama Keluarga Faisal

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement