Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Nicky Tirta Tulis Pesan Menyentuh Kenang Sosok Vanessa Angel

Siska Permata Sari , Jurnalis-Jum'at, 05 November 2021 |18:03 WIB
Nicky Tirta Tulis Pesan Menyentuh Kenang Sosok Vanessa Angel
Nicky Tirta dan Vanessa Angel (Foto: Instagram Nicky Tirta)
A
A
A

Lewat postingannya itu, Nicky Tirta juga mengucapkan terima kasih kepada Vanessa Angel. Sebab, gara-gara dia lah Nicky akhirnya bisa menjajal bidang tarik suara.

“Terima kasih buat senyum dan energi baik nya. Terima kasih sudah meyakinkan dan membuat aku yang sama sekali nggak percaya diri pada saat itu dan akhirnya berani mencoba hal baru 10 tahun lalu..” tulis pria kelahiran 27 April 1983 itu.

Di samping itu, dia juga kagum dengan cara Vanessa menjalani segala cobaan hidup yang menimpanya. “Kamu wanita kuat! Hebat! Melalui semua cobaan dalam hidupmu yg harus kamu jalani sampai hari ini..” kata dia. “Bahagia ya di sana,” tutup Nicky.

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement