Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ikhlas, Jessica Iskandar Mulai Bersyukur atas Penyakit yang Dideritanya

Vania Ika Aldida , Jurnalis-Kamis, 07 Januari 2021 |11:50 WIB
Ikhlas, Jessica Iskandar Mulai Bersyukur atas Penyakit yang Dideritanya
Jessica Iskandar (Foto: Instagram/@inijedar)
A
A
A

JAKARTA - Juli 2020 lalu, aktris Jessica Iskandar didiagnosa menderita hipertiroid autoimun. Tak hanya sekadar sedih, ia mengaku bingung mengapa dirinya bisa terserang penyakit tersebut.

Sempat merasa sedih, bingung, tertekan, dan kecewa, kini ibu dari El Barack Alexander tersebut mulai bisa ikhlas serta mensyukuri nikmat sakit yang telah diberikan kepadanya. Kondisinya yang perlahan mulai stabil, membuat Jessica bahagia dan dosis obat perlahan turun.

Jessica Iskandar

"Hari ini, aku mau terima kasih sama Tuhan. Perlahan aku merasa lebih sehat, hasil tes darah setiap bulan membaik, obat yang aku minum setiap hari sekarang hanya satu dan satu vitamin. Perasaan aku juga jauh lebih baik dan bahagia. Yang paling penting aku jadi dekat dan lebih dekat dengan Tuhan. Setiap hari aku tulis doa dan baca doa kepada Tuhan," tulis Jessica Iskandar pada keterangan foto.

Baca Juga:

- Semangatnya Jessica Iskandar Jalankan Puasa

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement