Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Rekomendasi Tontonan Komedi yang Bikin Happy

MNC Media , Jurnalis-Senin, 28 Desember 2020 |15:17 WIB
5 Rekomendasi Tontonan Komedi yang Bikin <i>Happy</i>
Preman Pensiun jadi salah satu tontonan rekomendasi dari RCTI+. (Foto: MNC Studios)
A
A
A

JAKARTA - Keceriaan akhir tahun Anda bersama keluarga akan lebih hangat dengan sederet tayangan komedi yang dijamin bakal bikin happy. Selain Home Alone, ada banyak film lain yang dapat dijadikan alternatif hiburan saat liburan akhir tahun.

Berikut lima rekomendasi tontonan komedi untuk menemani hari libur Anda.

1.Mahasiswi Baru

Lastri (Widyawati) tak menjadikan usia sebagai penghalang untuk mendapatkan pendidikan. Di usianya yang tak lagi muda, dia kembali ke bangku kuliah dan menjalani kehidupan sebagai seorang mahasiswa. 

Poster film Mahasiswi Baru.

Tidak hanya belajar dan kuliah, Lastri juga berusaha menjalani kehidupan layaknya anak kuliah zaman sekarang. Untuk bisa menonton film ini, Anda dapat mengakses link berikut ini https://www.rctiplus.com/programs/744/mahasiswi-baru/episode/10295/mahasiswi-baru.

2. Preman Pensiun The Movie

Film yang mendapatkan lebih dari 1 juta penonton di bioskop ini berkisah tentang kehidupan mantan preman bernama Muslihat alias Kang Mus dan mantan anak buahnya. Kang Mus membubarkan kumpulan preman tersebut karena ingin hidup normal.

Poster film Preman Pensiun.

Aksi Kang Mus dan mantan preman lainnya ini dapat dinikmati melalui tautan berikut: https://www.rctiplus.com/programs/444/preman-pensiun-the-movie/episode/4068/preman-pensiun-the-movies

3. Pulang Malu, Tak Pulang Rindu 

Film ini bercerita tentang seorang suami bernama Amin (Ringgo Agus Rahman) yang merantau ke kota dan terpaksa meninggalkan Neneng di kampung. Kondisi ekonomi yang tak kunjung membaik membuat Amin enggan pulang kampung.

Pulang Malu Tak Pulang Rindu.

Namun di lain sisi, Amin juga merindukan Neneng dan keluarganya di kampung. Kisah Amin dan perjuangannya di kota besar dapat disaksikan melalui link https://www.rctiplus.com/programs/339/pulang-malu-tak-pulang-rindu/episode/3307/pulang-malu-tak-pulang-rindu.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement