JAKARTA - Sebuah video dari Trio Macan mendadak menjadi perbincangan publik. Sebab, salah satu personelnya, Elok mengalami wardrobe malfunction.
Kala itu, seluruh personel Trio Macan tengah asyik berjoget enerjik mengikuti irama lagu. Namun pakaian dalam Elok tiba-tiba melorot dan menjadi buah bibir masyarakat.
Baca Juga: