Meskipun begitu, bukan berarti Pandu tidak merasakan gangguan sama sekali. Terkadang, ada saja hal usil yang ia rasakan.
"Kalau gangguan ya paling diketok kaca depan rumah saja, belum ada penampakan," lanjut Pandu.
Pandu sendiri kini kerap mendapat julukan baru sebagai "istri kedua" Raditya Dika lantaran netizen menilai sosok Pandu yang sangat akrab dengan Raditya Dika.
(edh)