“Kemarin pas mau dipanggil masih dalam keadaan corona. Karena sekarang sudah ada kelonggaran, jadi polisi menjadwalkan ulang,” pungkas Julius.
Syahrini melaporkan Lia Ladysta atas tuduhan fitnah dan pencemaran nama baik pada 2019. Syahrini tak terima lantaran disebut Lia punya hubungan spesial dengan pria yang dijuluki Pak Haji.
Baca Juga:
Kevin Aprilio Bikin Heboh Netizen, Pamer "2 Istri" di Media Sosial
Derry 4 Sekawan Menyesal Kenalkan Syakir Daulay dengan Label Musik

(aln)