Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

8 Idol K-Pop yang Comeback pada Mei 2020 Part 1

Lintang Tribuana , Jurnalis-Rabu, 29 April 2020 |14:08 WIB
8 Idol K-Pop yang Comeback pada Mei 2020 <i>Part 1</i>
Taeyeon SNSD (Foto: Instagram/@taeyeon_ss)
A
A
A

SEOUL - Momen comeback idol K-Pop tentu menjadi hal yang paling dinantikan para penggemar. Setiap bulannya pasti ada saja solois atau grup yang merilis karya terbaru mereka.

Baca Juga:

- Super Junior Akan Rilis Musim Keempat SJ Returns Bulan Depan

- Wajah Disebut Cepat Tua, Dinda Kirana Beri Jawaban Menohok

Begitu juga di bulan Mei 2020 nanti. Berikut Okezone rangkum 8 idol K-Pop part 1 yang comeback pada bulan ke-5 tahun ini:

1. ASTRO

Boyband ASTRO akan merilis mini album bertajuk Gateaway pada 4 Mei 2020. Jelang comeback, Cha Eun Woo cs sudah merilis foto-foto teaser mini album mereka.

ASTRO

Comeback kali ini juga spesial karena ASTRO tampil dalam formasi lengkap dengan kehadiran Moonbin yang rehat sejak 12 November 2019. Moonbin absen dari promosi album terakhir ASTRO yang bertajuk BLUE FAME.

2. Taeyeon SNSD

SM Entertainment mengonfirmasi bahwa Taeyeon akan merilis single terbarunya yang berjudul Happy pada 4 Mei 2020. Lagu tersebut awalnya dijadwalkan rilis pada 9 Maret lalu.

Taeyeon SNSD

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement