Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kim Jung Hyun Akan Jadi Cameo dalam Drama Baru Seo Ji Hye

Vania Ika Aldida , Jurnalis-Jum'at, 27 Maret 2020 |16:48 WIB
Kim Jung Hyun Akan Jadi <i>Cameo</i> dalam Drama Baru Seo Ji Hye
Kim Jung Hyun. (Foto: tvN)
A
A
A

Drama Shall We Eat Dinner Together? berkisah tentang kisah cinta antara pria dan wanita yang sempat terluka dengan hubungan mereka sebelumnya. Melalui kecintaan terhadap kuliner, mereka akan menyembuhkan luka masa lalu tersebut.

 Para aktor utama Shall We Eat Dinner Together. (Foto: MBC)

Selain Seo Ji Hye dan Song Seung Heon, drama ini juga dibintangi oleh Naeun APink dan Lee Ji Hoon. MBC rencananya akan mulai menayangkan Shall We Eat Dinner Together? pada Mei mendatang.*

Baca juga: Tanggapan Salmafina soal Foto Berhijab yang Diunggah sang Ayah

(SIS)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement