Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Aktor Cheese In The Trap, Moon Ji Yoon Meninggal Dunia

Rena Pangesti , Jurnalis-Kamis, 19 Maret 2020 |08:19 WIB
Aktor Cheese In The Trap, Moon Ji Yoon Meninggal Dunia
Moon Ji Yoon (Foto: Soompi)
A
A
A

Melihat rekam jejak perjalanan karier Moon Ji Yoon, pria kelahiran 1984 ini memulai karier berakting sejak tahun 2002 lewat serial Romance.

 

Moon Ji Yoon juga tampil dalam banyak drama diantaranya; Hyunjung, I Love You, Sassy Girl Chunhyang, Iljimae, Big, May Queen, Cheese in the Trap, dan Weightlifting Fairy Kim Bok-joo. Ada pula beberapa film yang dibintangi, seperti Mr. Wacky, Cheese in the Trap, serta Whatcha Wearin’?

(edh)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement