Jika ke depannya ia bisa menikah dengan Ryochin, Luna Maya mengaku tak akan menyembunyikannya dari media. Ia ingin kabar bahagia itu bisa disebarkan ke masyarakat luas.
"Biasa aja gak ada yang disembunyiin. Kalau nikah ya dikasih tahulah, masa gak dikasih tahu," tutupnya.
(sus)