Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Raih Golden Globe Award, Bukan Jaminan Awkwafina Berjaya di Oscars 2020

Hana Futari , Jurnalis-Kamis, 16 Januari 2020 |02:04 WIB
Raih Golden Globe Award, Bukan Jaminan Awkwafina Berjaya di Oscars 2020
Awkwafina (Foto: Instagram Awkwafina)
A
A
A

JAKARTA – Awkwafina gagal masuk dalam nominasi Oscars 2020. Padahal, film The Farewell yang dimainkan aktris 31 tahun itu mendapatkan berbagai pujian.

Padahal, pada ajang Golden Globe Award 6 Januari 2020 lalu, Awkwafina berhasil menyabet penghargaan sebagai aktris terbaik dalam kategori Best Performance by an Actress in a Motion Picture - Musical or Comedy (Aktris Terbaik dalam Film Musikal dan Komedi). Penghargaan tersebut didapatkan aktris tersebut lewat perannya dalam film The Farewell.

Baca Juga:

Karakter Asli Protes Peran Jennifer Lopez di Film Hustlers

Reaksi Sutradara Ketika Parasite Tembus 6 Nominasi Oscar

Awkwafina

 

Awkwafina juga mengukir sejarah di ajang bergengsi tersebut. Dia menjadi aktris keturunan Asia pertama yang mendapatkan penghargaan dalam olden Globe Award.

Dalam film The Farewell, Awkwafina sendiri berperan sebagai Billi, gadis keturunan Tionghoa dan Amerika. Billi diberitahu oleh kedua orangtuanya bahwa sang nenek menderita penyakit kanker paru-paru.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement