"Kalau aku memang orang Sunda, jadi dari dulu pengin bisa nikah adat Sunda. Alhamdulillah bisa diwujudkan," ungkap Citra dengan raut wajah bahagianya.
Baca juga: Terungkap Asal Usul Nama Muljoto Orangtua Agnez Mo

Rezky Aditya dan Citra Kirana resmi menikah pada 1 Desember 2019 di Bandung, Jawa Barat. Mereka menikah dengan mas kawin berupa uang Rp1.122.019 dan logam mulia 150 gram.
(sus)