Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Svmmerdose Batal Manggung, Iqbaal Ramadhan Tuding LANY sebagai Penyebab

Ady Prawira Riandi , Jurnalis-Kamis, 15 Agustus 2019 |14:37 WIB
Svmmerdose Batal Manggung, Iqbaal Ramadhan Tuding LANY sebagai Penyebab
Svmmerdose (Foto: Instagram@svmmerdose)
A
A
A

JAKARTA - Iqbaal Dhiafakhri Ramadhan cukup kecewa dengan pembatalan sepihak bandnya, Svmmerdose, tampil sebagai band pembuka di konser LANY di Jakarta.

Svmmerdose sebenarnya dijadwalkan tampil sebagai band pembuka dalam konser LANY di Jakarta untuk hari pertama.

Iqbaal Ramadhan menyebut bahwa pembatalan Svmmerdose tampil terjadi secara sepihak oleh manajemen LANY.

 Svmmerdose

Baca Juga: Batal Jadi Band Pembuka LANY, Iqbaal Ramadhan Tumpahkan Kekecewaan

Dalam curhatan panjangnya di Instagram Story, bintang film Bumi Manusia ini juga membeberkan bahwa pihak promotor sudah memenuhi segala permintaan dari LANY sebelum naik ke atas panggung.

"Pembatalan Svmmerdose pada show pertama (tanggal 13) dilakukan sepihak oleh management LANY yang akhirnya berujung pada tidak tampilnya LANY juga di hari pertama," tulis Iqbaal.

Dalam unggahan itu, Iqbaal juga membenarkan bahwa terjadi masalah teknis pada bagian listrik.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement