Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Perbedaan Didi Kempot The Godfather of Broken Heart dari Penyanyi Campursari Lain

Hana Futari , Jurnalis-Sabtu, 03 Agustus 2019 |12:01 WIB
Perbedaan Didi Kempot <i>The Godfather of Broken Heart</i> dari Penyanyi Campursari Lain
Didi Kempot (Foto: Youtube Didi Kempot)
A
A
A

Tak hanya itu, dalam 3 dekade berkarya, Didi seakan konsisten mengenai tema dalam lagu-lagu ciptaannya. Pria berusia 52 tahun ini mengusung tema patah hati hingga saat ini Didi mendapat sebutan Godfather of Broken Heart dari kalangan muda mudi.

Baca Juga:

Foto Bareng Siti Badriah dan Suami, Dada Zaskia Gotik Jadi Sorotan

Sebelum Meninggal, Ini Wasiat Agung Hercules

"Memang di musik ini kan ada kekuatan dalam syair dan dia berbicara tentang patah hati terus sampai dilabeli Godfather of Broken Heart," lanjutnya.

Tak hanya itu, Aldo juga menambahkan fenomena yang diciptakan Didi Kempot pun berhasil mengalahkan eksistensi Rahmat Katolo di era lalu. Sebelumnya, Rahmat Kartolo juga sempat mendapatkan label serupa dari masyarakat.

(sus)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement