Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Harga Tiket Konser Perpisahan Afgan Syahreza

Vania Ika Aldida , Jurnalis-Senin, 29 Juli 2019 |13:54 WIB
Harga Tiket Konser Perpisahan Afgan Syahreza
Afgan Syahreza (Foto: Okezone)
A
A
A

Mengenai tiket konser Dekade Afgan Syahreza, penggemar diketahui dapat membeli tiket secara online. Harga mulai dari Rp450.000,- untuk kelas Silver, Rp650.000,- untuk kelas Festival, Rp850.000,- untuk kelas Gold, Rp1.500.000,- untuk kelas Platinum, dan Rp3.000.000,- untuk kelas Diamond.

Selain Afgan, beberapa musisi Indonesia lain seperti Dipha Barus, Rendy Pandugo, hingga Marion Jola, juga akan turut menghibur ribuan Afganisme. Bahkan bintang film Refrain ini diketahui tak hanya sekadar akan bernyanyi, ia pun akan melakukan beberapa tarian dalam konser Dekade nanti.

Baca Juga:

Vanessa Angel Berhijab, Netizen Salah Fokus ke Ritsleting Celana

3 Video Vulgar Kimi Hime Resmi Kena Suspend Kominfo

Intip Potret Kebersamaan Rossa dengan Afgan Syahreza

"Aku ingin membawakan tarian yang sebelumnya belum pernah aku lakuin," tutur Afgan.

"Jadi di setiap lagunya ada dance break. Akan ada juga bagian saat aku bikin koreografinya sendiri. Pokoknya pingin seru-seruan dan gila-gilaan di atas panggung. Mungkin mau menunjukkan sisi yang orang enggak nyangka, kok bisa Afgan berani banget nih," jelasnya.

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement