Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Nindy Ayunda Dukung Ussy Sulistiawaty Polisikan Akun Pembully Putrinya

Revi C. Rantung , Jurnalis-Selasa, 11 Desember 2018 |18:01 WIB
Nindy Ayunda Dukung Ussy Sulistiawaty Polisikan Akun <i>Pembully</i> Putrinya
Nindy Ayunda. (Foto: Instagram/@nindyparasadyharsono)
A
A
A

Akibat aksi bullying itu, Ussy Sulistiawaty diketahui sempat menyambangi Polda Metro Jaya pada 3 Desember 2018. Namun kala itu, Ussy membantah maksud kedatangannya ada hubungannya dengan bullying tersebut.

Baca juga: Perang Tweet dengan Ernest Prakasa, Arie Untung Beri Tanggapan

Namun hari ini (11/12/2018), istri Andhika Pratama itu resmi mendaftarkan gugatan atas 10 akun Instagram yang diduga melakukan pembullyan daring atas putrinya. Ussy, menurut kuasa hukumnya Sandy Arifin, menjerat 10 akun tersebut atas pencemaran nama baik dengan Pasal 37 jo Pasal 35 UU ITE dan Pasal 310 dan 311 KUHP.

“Kami sepakat melaporkan akun-akun tersebut. Ada lebih dari 10 akun Instagram. Tapi masih proses penyelidikan,” ujar Sandy.*

(SIS)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement