Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Niat Hijrah dan Buka Usaha, Dewi Sanca Siap Mundur dari Dunia Keartisan

Hana Futari , Jurnalis-Jum'at, 22 Juni 2018 |12:39 WIB
Niat Hijrah dan Buka Usaha, Dewi Sanca Siap Mundur dari Dunia Keartisan
Foto: Dok Okezone
A
A
A

“Saya ingin fokus buka usaha karena waktunya lebih fleksibel, terus kalau dunia keartisan kan kadang pulang pagi, kesehatan juga kurang bagus. Di tambah lagi juga, dunia keartisan enggak kekal. Mau enggak mau, siapapun walau sedang di puncak karier harus mempersiapkan bisnis,” kata wanita yang sempat terkenal dengan rambut berwarna merah itu.

(Baca juga: Kritik Warganet Berhijab, Dewi Sanca Kena Semprot di Kolom Komentar)

Dewi Sanca membantah jika keputusannya untuk mundur dari dunia hiburan lantaran kerap dibully oleh para warganet. Keputusannya tersebut murni berasal dari dirinya sendiri yang ingin berhijrah dan berbisnis.

Nama Dewi Sanca akhir-akhir ini ramai diperbincangkan sejak pengakuannya yang tengah hamil tanpa suami. Sejak saat itu, unggahan di Instagram Dewi pun dipenuhi oleh komentar pedas warganet. Tak tahan dengan hujatan warganet, Dewi pun berniat melaporkan haters tersebut ke pihak yang berwajib.

(sus)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement