Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kembali ke Layar Lebar, Si Seksi Sharon Stone Jadi Istri Simpanan di Film Sunny

Tachta Citra Elfira , Jurnalis-Kamis, 26 Oktober 2017 |22:03 WIB
Kembali ke Layar Lebar, Si Seksi Sharon Stone Jadi Istri Simpanan di Film <i>Sunny</i>
Sharon Stone (Foto: Ist)
A
A
A

LOS ANGELES – Sharon Stone dikabarkan akan membintangi film thriller komedi Sunny. Ia akan berperan sebagai gembong narkoba dan istri simpanan.

Sutradara Eva Sørhaug mengarahkan naskahnya dengan William Day Frank, berdasarkan Sørhaug, Lost City Mason Novic dan Jhon Finemore akan memproduksi film tersebut.

(Baca Juga: Tak Boleh Diet, Olahraga Jadi Satu-satunya Jalan Via Vallen Kurangi Berat Badan)

(Baca Juga: Jarang Terlihat di TV, Revalina S Temat: Asal Aku Mau Pergi "Bu, Ibu Gendong")

Sementara, Mister Smith Entertainment memulai debutnya dengan pembeli bertaraf internasional di American Film Market, yang dibuka 1 November di Santa Monica, California CAA dan Endeavor Content akan mengawasi penjualan di AS.

Film Sunny menandai sebuah debut sutradara Sørhaug dalam bahasa Inggris. Penduduk asli Norwegia tersebut pernah mengarahkan film 90 Minute dan Cold Lunch. Ia juga pernah memimpin episode Damnation USA Network dan Falling Water.

Stone sendiri akan berperan sebagai seorang wanita yang memancarkan kesempurnaan, namun memiliki waktu 24 jam untuk keluar kota sebelum bos mafia setempat menemukan rahasia keluarganya yang dapat menghancurkan dirinya sendiri.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement