NANA Digugat Pelaku Perampokan Rumahnya Atas Dugaan Percobaan Pembunuhan

Siska Maria Eviline, Jurnalis
Minggu 04 Januari 2026 07:46 WIB
NANA Digugat Pelaku Perampokan Rumahnya Atas Dugaan Percobaan Pembunuhan. (Foto: Instagram/@jin_a_nana)
Share :

Nana melakukan perlawanan terhadap pelaku yang membawa senjata tajam dan membuat dirinya dan sang ibu terluka. Namun dia berhasil membekuk pelaku dan melukainya balik, lalu menghubungi polisi.

NANA Digugat Pelaku Perampokan Rumahnya Atas Dugaan Percobaan Pembunuhan. (Foto: Instagram/@jin_a_nana)

Saat pemeriksaan, pelaku mengaku, tak tahu kalau rumah yang dimasukinya milik seorang artis. Sementara polisi menyebut, aksi Nana melukai balik sang perampok sebagai tindakan ‘pertahanan diri’ dan kuasa hukum sang aktris memastikan tidak akan menggugat pelaku.*

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya