Bukan cuma lucu, Entong juga penuh dengan nilai-nilai kebaikan dan pelajaran hidup yang dikemas ringan dan mudah dipahami. Jadi sambil ketawa, anak-anak juga bisa belajar tentang kejujuran, tanggung jawab, dan pentingnya saling tolong-menolong.
Jadi, setiap hari sebelum azan magrib Jakarta, segera siapin camilan dan ajak keluarga kumpul buat nonton Entong. Cek kanal digital GTV di kotamu supaya nggak kelewatan keseruannya . Butuh bantuan? Langsung hubungi Layanan Solusi TV Digital di 0856-9003-900 (Senin–Jumat, pukul 09.00–18.00 WIB).
Kalau lagi di luar rumah atau nggak sempat nonton di TV, jangan panik! Kamu tetap bisa streaming atau nonton ulang lewat aplikasi RCTI+ dan Vision+.
(aln)