Lebih dari itu, Melaney menekankan pentingnya memiliki niat baik dalam bersikap dan tidak berniat menjatuhkan orang lain.
"Tapi jangan sampai kita punya niat, 'Gue mau jatuhin tuh orang'. Kita bukan bawang putih, kita bukan bawang merah, kita cuma bawang bombay. Artinya? Nggak bisa selalu baik, nggak bisa juga selalu jahat. Namanya juga manusia, kalau ada salah ya minta maaf," pungkasnya.
(aln)