Nada dan Bintang Kembali Berjuang Untuk Lolos di Audisi Indonesia Idol Bandung Season XIII

Agi Ilman, Jurnalis
Minggu 29 September 2024 20:45 WIB
Nada dan Bintang Kembali Berjuang Untuk Lolos di Audisi Indonesia Idol Bandung Season XIII (FOTO: Agi Ilman/Okezone)
Share :

“Harus berjuang sampai Jakarta, dan mudah-mudahan banyak yang support juga, temen-temen. Jadi saya optimis,” ujarnya penuh percaya diri.

Tidak hanya Nada, Bintang Subagja, seorang pemuda berusia 22 tahun, juga berbagi kisah yang sama. Kedua peserta asal Bandung ini memiliki satu tujuan yang sama, yakni lolos ke Jakarta dan menunjukkan kemampuan terbaik mereka di hadapan juri utama.

Namun, dirinya menyadari bahwa dalam kompetisi ini, kegagalan adalah bagian dari perjalanan. Jika kali ini belum berhasil, ia berjanji akan terus mencoba dan memperbaiki diri.

“Kalau misalnya gagal, kita akan coba terus dan latihan lagi,” ujarnya.

Sementara itu, para peserta audisi Indonesian Idol Season XIII sempat diberikan pemanasan pada hari Jumat, 27 September 2024. Menariknya, mereka juga sempat diberikan tips dan trik sebelum masa audisi yang digelar sejak Sabtu, 28 September hingga hari ini.

(van)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya