Fitri Tropica Ungkap Alasan Jarang Muncul di Layar Kaca

Ravie Wardani, Jurnalis
Rabu 11 September 2024 12:35 WIB
Fitri Tropica Ungkap Alasan Jarang Muncul di Layar Kaca (Foto: Instagram @fitrop)
Share :

"Terus syuting sama juga, ditambah memang udah hamil punya anak, punya anaknya juga lama, jadi akhirnya. Sebenarnya nggak 'ah bosan' ditinggalkan, sebenarnya ini mengalir aja," kata dia.

Fitri Tropica kala itu juga sempat mengalami perdebatan batin. Apalagi, saat sibuk syuting, dia sangat mengidamkan kehadiran buah hatinya hingga harus menunggu selama lima tahun.

"Yang jadi pikiran aku saat itu adalah 'waktu kerja minta anak, dikasih anak malah ditinggal kerja'," pungkasnya.

(van)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya