Suti sendiri merasa bersalah kepada Sang Pencipta atas kebiasaan buruknya dulu sehingga jatuh sakit. Disisi lain, dia sudah ikhlas menerima ujian hidup dari penyakit yang diidapnya kini.
"Kalau aku sih udah ikhlas, cuma merasa bersalah kepada Sang Pencipta, nggak menjaga," tandasnya.
(aln)