Sinopsis Ikatan Cinta 18 Juni 2022, Nino Akhirnya Tahu Keysa Anak Ricky

Novie Fauziah, Jurnalis
Sabtu 18 Juni 2022 19:01 WIB
Sinopsis Ikatan Cinta (Foto: IG Ikatan Cinta MNC Pictures)
Share :

Begitu juga det Elsa, akhirnya dia tahu kalau penyebab kecelakaan itu bukanlah karena Andin. Tapi ulah Ricky yang semula ingin mencelakai Nino (Evan Sanders), namun sayangnya sasarannya meleset.

Dikarenakan terlanjur semua orang tahu kalau Ricky pelakunya, akhirnya Ricky tidak tinggal diam. Meskipun masih bersembunyi, ia terus mencoba menghancurkan rumah tangga Nino dan Elsa.

Lalu Ricky nekad mengirimkan hasil tes DNA dirinya dengan Keysa kepada Nino. Supaya Nino tahu, kalau Keysa adalah anak Ricky dan Elsa.

Melihat hasil tes DNA dan surat dari Ricky, Nino terkejut. Kemudian marah besar kepada Elsa, karena selama ini istrinya itu sudah menutup-nutupi rahasia besar. Lalu apakah Nino akan menceraikan Elsa? Saksikan tayangan Ikatan Cinta malam ini, Sabtu (18/06/22) pukul 20.00 WIB hanya di RCTI dan RCTI+.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya