Ogah Damai, Ini Alasan Ririn Dwi Aryanti Mantap Bercerai dengan Aldi Bragi

Ravie Wardani, Jurnalis
Kamis 16 September 2021 15:06 WIB
Ririn Dwi Ariyanti Mantap Bercerai dari Aldi Bragi (Foto: Instagram)
Share :

"Itu juga masuk pokok perkara ya nanti kita lihat saja ya. Tapi memang pada dasarnya kita sama-sama mengajukan ya," ucap kuasa hukum Ririn.

Meski begitu, Riri juga menyebut komunikasi kliennya dengan sang suami masih berjalan baik. Bahkan keduanya diketahui masih tinggal serumah. Rupanya, ketiga buah hatinya menjadi alasan utama Ririn dan Aldi tinggal bersama.

"Sebenarnya komunikasi semua masih baik, pada dasarnya kedua belah pihak concern kepada anak-anak ya itu sebabnya segala sesuatunya kita jalankan dengan baik," katanya.

(nit)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya