Ramadan Tanpa Ridho, Rhoma Irama: Ini Memang Ujian

Pernita Hestin Untari, Jurnalis
Sabtu 24 April 2021 21:17 WIB
Rhoma Irama (Foto: Okezone)
Share :

“Kita diuji untuk bisa menundukkan hawa nafsu, untuk bisa sabar, untuk bisa ikhlas menerima ujian-ujian dari Allah. Hakikat Ramadan kan itu, kebetulan dikasih (ujian) soal Ridho. Insya Allah memang itu ujian,” imbuhnya.

Untuk diketahui, Ridho Rhoma kembali tersandung kasus narkoba pada 4 Februari 2021. Kala itu dirinya ditangkap bersama dua orang temannya dengan barang bukti tiga butir ekstasi.

Sebelumnya dia sempat terseret kasus barang haram tersebut pada 2017. Dia diketahui menggunakan narkoba jenis sabu saat itu.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya