Penampilan Perdana Keluarga Slamet, Adaptasi Film Badhaai Ho

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Selasa 20 April 2021 03:30 WIB
Aurora Ribero dan Onad di film Keluarga Slamet (Foto: Falcon Pictures)
Share :

JAKARTA - Film India, Badhaai Ho meraih kesuksesan tinggi karena cerita yang berhasil menguras emosi penonton. Film tersebut pun kini diadaptasi ke dalam film Indonesia berjudul Keluarga Slamet.

Dalam versi Indonesia, film ini akan dibintangi sederet aktor ternama seperti Indro Warkop, Desy Ratnasari, Onadio Leonardo, dan Aurora Ribero, Widyawati, dan aktor muda Abun Sungkar.

Onadio mengaku senang karena bisa terlibat dalam proyek film garapan Falcon Pictures tersebut.

Baca Juga:

Comeback, Desy Ratnasari Bintangi Film Remake Bollywood

Ditanya Agama, Amanda Manopo: Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya