5 Film Bertema Zombie

Astrid Melanonia, Jurnalis
Rabu 25 November 2020 17:33 WIB
Train To Busan (Foto: Film Train To Busan)
Share :

5. Warm Bodies


Film supernatural komedi romantis tentang zombie yang disutradarai oleh Jonathan Levine dan diproduseri oleh David Hoberman, Todd Lieberman, dan Bruna Papandrea. Naskah film ini ditulis oleh Jonathan Levin berdasarkan novel judul serupa karya Isaac Marion.

Film yang rilis di Amerika Serikat pada tahun 2013 ini dibintangi oleh Nicholas Hoult, Teresa Palmer, Rob Corddry, Dave Franco, Analeigh Tipton, Cory Hardrict, dan John Malkovich.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya