Fakta Film Beyond the Reach, Antara Perburuan dan Bertahan Hidup

Evan Oktavianus, Jurnalis
Minggu 30 Agustus 2020 13:25 WIB
Beyond the Reach (Foto: Roadside Attraction)
Share :

3. Sinopsis

John Madec (Michael Douglas) merupakan seorang pengusaha sukses namun memiliki sifat yang kejam. Suatu hari, Madec ingin berburu dan menyewa seorang pemandu yang cukup berpengalaman bernama Ben (Jeremy Irvine).

Namun Madec melakukan kesalahan yang fatal dengan secara tak sengaja menembak seorang pria. Madec yang tidak ingin dihukum akibat kejadian ini melakukan berbagai cara untuk bisa menutupi kasus tersebut, salah satunya dengan mengkambinghitamkan Ben.

Madec menawarkan untuk membiayai sekolah Ben di salah satu universitas, namun ditolak. Geram, Madec memberikan banyak ancaman hingga Ben harus tinggal dan bertahan hidup di gurun. Bagaimanakah kelanjutan cerita Ben yang mencoba bertahan hidup? Apakah Madec akan mendapatkan hukuman atas apa yang sudah ia lakukan?

(LID)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya