Kurt pun memilih Durand untuk melatihnya. Meskipun pada awalnya Durand tidak percaya pada kemampuan yang dimiliki Kurt, tetapi ia tetap mencoba optimis atas kemampuan yang dimiliki Kurt.
Seiring waktu berjalan, kemampuan bela diri Muay Thai Kurt sudah mulai baik, tetapi Ia harus melalui berbagai pertandingan terlebih dahulu untuk nantinya bisa bertarung melawan pembunuh kakaknya, Thong Po.
Lalu, apakah pada akhirnya Kurt bisa membalaskan rasa dendamnya terhadap Thong Po?
Film yang disutradarai oleh John Stockwell ini dirilis pada tahun 2016 dan memiliki respon cukup baik dari masyarakat.
Meskipun begitu, Kickboxer: Vengeance memiliki rating yang cukup rendah di situs IMDB yaitu 4.9/10 dari 10.111 orang.
(aln)