Tereliminasi dari Indonesian Idol, Keisya Berterima Kasih kepada Penggemar

Ady Prawira Riandi, Jurnalis
Selasa 10 Desember 2019 08:26 WIB
Keisya usai tersisih dari Indonesian Idol 2019 (Foto: Ady/Okezone)
Share :

Perasaan sedih dan kecewa tentunya meliputi hati Keisya pada Babak Spektakuler Show Top 12 malam tadi. Namun ia tetap berlapang dada dan menerima kekalahan sebagaimana mestinya.

Baca Juga: Gara-Gara Komentar Atta Halilintar, Identitas Pacar Lucinta Luna Terungkap?

"Pasti rasanya sedih banget, kecewa banget, tapi emang ini mungkin udah jalannya. Kita kan dari awal udah di kompetisi jadi kita tahu pasti pada akhirnya kita akan pulang. Mungkin ini waktu aku untuk pulang," pungkasnya. (LID)

(kem)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya