Titi DJ Takut Jika Tampil Satu Panggung dengan Suci The Voice Indonesia

Hana Futari, Jurnalis
Kamis 24 Oktober 2019 21:26 WIB
Suci The Voice Indonesia (Foto: GTV)
Share :

Senada dengan Vidi Aldiano, coach yang melatih Suci, Armand Maulana juga merasa terpukau dengan penampilan Suci. Bahkan, Armand menyebut jika dia semakin jatuh cinta kepada Suci.

Baca Juga:

Mulan Jameela Kembali Ungkit soal Potong Kemaluan Ahmad Dhani

Suami Krisdayanti Unggah Tulisan soal Selingkuh, Ada Apa?


“Kalau Suci itu pas latihan jadi peserta dari Tim Armand yang enggak banyak PR buat coachnya. Dia dikasih lagu, dia nyanyi dan sudah jadi. Kamu jadi penyanyi paling tulus di Tim Armand,” puji Armand Maulana.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya