Michael Learns To Rock Siap Ajak Nostalgia 90-an di Bali

Ady Prawira Riandi, Jurnalis
Jum'at 18 Oktober 2019 19:09 WIB
MLTR (Foto: Dailymail)
Share :

JAKARTA - Era 90-an selalu disebut sebagai masa kejayaan industri musik Indonesia. Era ini dianggap yang era yang paling komplit karena menjadi era transisi analog dan digital.

Geliat nostalgia era 90-an selalu menjadi sebuah daya tarik tersendiri bagi para penikmat musik. Eternal Entertainment, GFS Asia Entertainment, bersama Dreammakers Management ke dalam acara 90’s Retro Night with MLTR (Michael Learns To Rock).

 

Baca Juga: November, MLTR Siap Gebrak Panggung di Semarang

Grup Musik asal Denmark ini memang merajai era 90-an dengan lagu-lagu manisnya, lirik-lirik lagunya yang melegenda memang berhasil mewakili remaja-remaja "baper" pada masanya.

Pada 29 November 2019 band yang dihuni oleh Jaschha Ritcher (Vocal &Keyboard), Kare Wanscher (Drummer), dan Mikkel Lentz (Guitar) ini akan mengajak masyarakat Indonesia untuk bernostalgia lagi dengan era 90-an.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya