Sulit Adaptasi, Galih Ginanjar Jatuh Sakit di Penjara

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Kamis 18 Juli 2019 17:06 WIB
Galih Ginanjar (Foto: Okezone)
Share :

JAKARTA - Galih Ginanjar sudah sepekan ditahan di Rutan Dittahti Polda Metro Jaya, Jakarta. Dalam kurun waktu tersebut, Galih rupanya sempat jatuh sakit.

“Sempat sakit dua hari,” ungkap Barbie Kumalsari usai datang membesuk Galih Ginanjar, Kamis (18/7/2019).

Baca Juga: Sambangi Polda Metro Jaya, Intip Bawaan Barbie Kumalasari untuk Galih Ginanjar

 

Tidak dijelaskan secara pasti apa yang membuat Galih jatuh sakit. Namun menurut versi Kumalasari, penurunan kondisi kesehatan sang suami disebabkan oleh proses adaptasi di penjara.

“Mungkin kaget ya, namanya juga manusia pasti kan beda gitu,” jelasnya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya