Rayakan 9 Juta Subscribers, Ria Ricis Diganggu Kuntilanak

Hana Futari, Jurnalis
Rabu 30 Januari 2019 22:04 WIB
Ria Ricis (Foto: Youtube Ria Ricis)
Share :

Sejak awal berlangsungnya uji nyali ini, Ricis sudah nampak tegang. Sebuah kejadian tak terlupakan pun dialami oleh Ricis. Ia mendengar suara lemparan benda sebanyak dua kali.

Suara lemparan tersebut pun membuat Ricis meninggalkan lokasi uji nyali dan menepi ke sudut ruangan. Sara yang merasa tak beres akan keadaan Ricis pun segera menghampiri lokasi tersebut.

Sempat mencari-cari, akhirnya Sara menemukan Ricis yang sedang menangis sembari memeluk pilar gedung. Ricis pun sulit berkata-kata saat diminta menceritakan pengalamannya.

“Aku mau pulang. Aku enggak takut cuma kaget. Enggak mau, aku kaget karena dengar ada suara,” ujar Ricis sembari berlinang air mata.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya