JAKARTA - Ajang penghargaan Piala Citra 2018 digagas oleh Festival Film Indonesia (FFI) diketahui memiliki 22 kategori dari berbagai bidang perfilman yang dianggap kuat secara gagasan, esterika, dan teknik. Pada penyelenggaraan yang ke-38 kalinya, Widyawati kembali meraih penghargaan Lifetime Achievement atas dedikasinya di dunia perfilman tanah air.
Meski bukan yang pertama, istri almarhum Sophan Sophiaan ini mengaku tetap bangga dengan penghargaan yang ia terima.
Baca Juga: Bercerai dan Tak Punya Anak, Jennifer Aniston Tetap Bahagia
Baca Juga: Miley Cyrus Tidak Memakai Bra Saat Promosi Lagu Baru