Ucapan terima kasih pun terlontar dari Dipha saat menerima piala. Keduanya bersyukur karena karyanya bisa diterima oleh masyarakat luas.
Baca juga: Joo Ji Hoon Ungkap Tantangan Jadi Pembunuh dalam Dark Figure of Crime
“Terima kasih ami telah memberi kami kesempatan. Sorry ya gue nervous banget. Thank you banget buat semua yang udah mendukung, maju terus musik Indonesia," kata Dipha.
Anugerah Musik Indonesia atau yang biasa disingkat dengan nama AMI Award kembali dihelat di Ecovention Ancol, Jakarta Utara pada Rabu (26/9/2018). 48 kategori siap diadu untuk menentukan karya mana yang pantas untuk mendapatkan penghargaan tahunan tersebut.
(ady)