Uya Kuya Beberkan Penyebab Reino Barack dan Luna Maya Bertengkar

Sarah Hutagaol, Jurnalis
Selasa 18 September 2018 12:06 WIB
Foto: Instagram
Share :

JAKARTA - Sebagai salah satu sahabat dan rekan bisnis, Uya Kuya menyebutkan bahwa hubungan Luna Maya dan Reino Barack masih baik-baik saja ketika dirinya dan keluarga berlibur ke Amerika Serikat beberapa waktu lalu.

"Enggak waktu itu masih baik-baik saja, di Amerika Serikat juga masih bareng-bareng," ujar Uya Kuya saat ditemui di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, Selasa (18/9/2018).

(Baca juga: Reino Barack Buka-bukaan, Luna Maya Pilih Senang-Senang ke Luar Negeri)

Terkait berakhirnya hubungan Luna Maya dan Reino Barack, bapak dua anak ini tidak kaget. Namun, Uya Kuya sendiri tidak ingin menceritakan lebih lanjut apa penyebab dari kandasnya kisah asmara mereka.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya