(Baca Juga: So Sweet, Marshanda Panggil Marcelino Lefrandt dengan Sebutan Kakak)
"Membuka diri iya. Karena bagaimapun juga aku ingin ada teman lawan jenis yang bisa bertukar pikiran. Habis setiap hari ngobrol sama anak," paparnya.
"Ya sebagai pria normal, laki-laki dewasa ya saya harus membuka diri, enggak mau terpukul terus, kalau dibilang saya mengurus anak-anak dan menyukai anak-anak itu pasti, tapi pasti ada satu balancing. Pengin ada refreshing atau me time. Tapi ada batas-batasan juga, jadi enggak seperti yang gimana di depan anak-anak," sambungnya.
(Baca Juga: Baby Shark Challenge Mewabah, Anak Marcelino Lefrandt Tak Ikutan)
Sementara itu, ketika ditanya soal kriteria calon pendamping, pecinta karakter Superman ini menyatakan ingin mendapat pendamping seorang wanita yang suka dengan anak-anak. Tetapi ia pun nampak pasrah dengan kehendak Tuhan, apakah dirinya akan segera menemukan sosok tersebut atau tidak.