Ini Kontestan Pertama Lolos Blind Audition The Voice Indonesia

Alan Pamungkas, Jurnalis
Jum'at 26 Februari 2016 21:32 WIB
Maizura (Foto: RCTI)
Share :

Hanya Coach Kaka dan Coach Judika yang menekan tombol. Coach Agnez dan Coach Ari Lasso tak menekan tompol karena Maizura tak masuk kriteria mereka.

"Suara kamu bukannya jelek, tapi saya punya bayangan sendiri," jelas Coach Agnez.

Coach Kaka meyakinkan Maizura untuk berada di bawah asuhannya. Namun Maizura memilih Judika sebagai coach-nya.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya