Beruntung, Zaskia juga sempat bertemu dengan kedua orangtua serta sang suami yang mampu menjadi support system dan tempatnya untuk berkeluh kesah. Hingga akhirnya Kaba diperbolehkan pulang oleh dokter dan menjalani rawat jalan.
"Paginya mama papa dateng, baru pecah tangis sambil meluk mama, setelah 24jam nahan perasaan dan nunjukin depan Kaba aku cool.. lalu mas hanung pun sampai dari jogja, hati mulai agak relax ada temen berbagi rasa," pungkasnya.
(aln)